Persiapan Kerja di Perusahaan Jepang 日本会社に就職ガイド




こんにちは、みなさん。お元気ですか。お久しぶりですね。

Sudah lama tidak posting tentang bahasa Jepang di blog ini. Sekarang aku sudah lulus, dan saat ini aku lagi membuat suatu produk yang lebih dari sekedar belajar bahasa Jepang, tapi juga ingin membantu semua pembelajar bahasa Jepang bisa meningkatkan kemampuan dan mempersiapkan diri di dunia kerja.


Buat kamu yang saat ini adalah:

Pelajar / Mahasiswa

  • Pelajar/mahasiswa yang sedang mempersiapkan diri untuk bekerja di perusahaan Jepang
  • Pelajar LPK yang mempersiapkan diri untuk berangkat ke Jepang

Guru / Pengajar

  • Pengajar di LPK yang memiliki siswa di berbagai bidang
  • Pengajar yang mengajarkan materi dunia kerja kepada siswa

Freelancer

  • Pekerja lepas yang sering mengerjakan proyek dari berbagai jenis industri

Pekerja Profesional

  • Pekerja sudah memiliki pengalaman di bidang tertentu dan ingin mempelajari bahasa Jepang secara teknis


Tata Bahasa JLPT N3 - ni kanshite, ni tsuite (に関して、について)

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.




こんにちは、今日は「に関して」と「について」の文型を勉強しましょう!!

Kali ini kita akan belajar tentang Tata Bahasa JLPT N3 - ni kanshite, ni tsuite (に関して、について). Apa sih perbedaan dari keduanya itu? Cek bawah :D


~に関して (tentang, mengenai, yang berhubungan)

~に関して digunakan untuk pembicaraan tentang topik khusus yang dibicarakan atau bisa disebut berhubungan dengan yang dibicarakan. Bentuk ini hampir mirip dengan ~について tetapi ~に関して lebih formal dibandingkan ~について
Nに + 関して・関しては・関しても・関するN

この問題に関して、ご意見ありません。
このもんだい にかんして、ごいけん ありません。
Mengenai masalah ini, tidak ada pendapat.

農業に関する論文を読む。
のうぎょうに かんする ろんぶん をよむ。
(Aku) membaca penelitian (skripsi) yang berhubungan dengan pertanian.

~ついて (tentang (のこと))
Nに + ついて ・ ついてのN ・ ついては ・ ついても

日本文化について勉強する。
にほんぶんか について べんきょうする。
Belajar tentang budaya Jepang.

この町の歴史について調べる。
このまちの れきし について しらべる。
Mencari tentang sejarah kota ini.

あの人について、私は何も知らない。
あのひと について、わたしは なにも しらない。
Tentang orang itu, aku tidak mengetahui apapun.

Tata Bahasa JLPT N3 - sae, koso (さえ、こそ)

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.


Wah udah lumayan sering update nih alhamdulillah :D 

Tata Bahasa JLPT N3 - Bakari, dake shika (ばかり、だけしか)

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.


Masih update mumpung lagi rajin :D 

Tata Bahasa JLPT N3 - you to omou, you to shinai (ようと思う、ようとしない)

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.


Kali ini kita akan mempelajari Tata Bahasa JLPT N3 - you to omou (ようと思う) yang berarti 'bermaksud...'. Lalu yang selanjutnya adalah yo to shinai (ようとしない) yang memiliki arti 'tidak bermaksud...'. Penggunaan ini terbilang masih cukup mudah diingat mengingat pada Minna no Nihongo sudah dipelajari. Tata bahasa ini akan sering muncul saat sedang mengikuti tes JLPT N3. Maka mari kita pelajari lagi :D

Tata Bahasa JLPT N2 - gachi, poi (がち、っぽい)

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.


おはようみなさん!! 今日はJLPT N2の文法を勉強しましょう!!

Tata Bahasa 18 - yoku, daitai, takusan, sukoshi, amari, zenzen

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.


Pada kali ini kita akan membahas tentang kata keterangan yang diletakkan di depan Kata Kerja yang diterangkan. Bagaimana cara menggunakannya? Mari kita lihat kalimat-kalimat berikut :D

Tata Bahasa 17 - Partikel ga

Jika kamu sedang persiapan kerja setelah lulus, program magang / tokuteigino, dan perlu meningkatkan skill bahasa Jepang kamu di berbagai bidang (Manufacturing, IT, Turism, dll), kunjungi www.shigotojapan.com untuk mendapatkan akses ebook dari Shigoto Japan.


Selamat pagi, kali ini Nihon Daigaku akan menjelaskan beberapa tentang partikel ga dalam bahasa Jepang. Partikel ga berbeda dengan partikel o. Kalau partikel o digunakan untuk menunjukkan objek dari Kata Kerja. Tetapi untuk partikel ga, digunakan untuk menunjukkan objek yang menggunakan arimasu (ada untuk benda mati) dan wakarimasu (mengerti).